Serpong

Walikota Tangsel dan Kapolres Dampingi Kapolda Metro Jaya Tinjau Vaksinasi Merdeka di Serpong

Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie bersama Kapolres Tangsel AKBP Iman Imanudin mendampingi Kapolda Metro Jaya Irjen Fadil Imran meninjau Vaksinasi Merdeka Aglomerasi di Kelurahan Serpong, Kamis (30/9). Vaksinasi Merdeka Aglomerasi di wilayah Tangerang Selatan yang dikunjungi berada di Gerai 666 Roda Hias, Kecamatan Serpong.

Diketahui, Vaksinasi Merdeka Aglomerasi  digelar di 914 gerai yang tersebar di wilayah aglomerasi Jakarta, (Depok, Tangerang Kota, Tangerang Selatan, Kabupaten Tangerang, Kota dan Kabupaten Bekasi). (red/fid)

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Populer

View Non AMP Version
Exit mobile version