Serba-Serbi
Cina Kembangkan Moge 1.000 cc Murah


Kabartangsel.com – Pasar big bike (moge) jenis naked sport akan mendapat pendatang baru dari produsen sepeda motor asal Cina – CFMoto.
Perusahaan yang memang sudah dikenal cukup banyak menelurkan ragam jenis mogedi pasar mulai dari 125 cc sampai 650 cc, dilaporkan tengah mengembangkan konsep sport bike bermesin V-Twin 1.000 cc.
Dari gambar yang dunggah ke internet, naked bike CFMoto tersebut terlihat cukup futuristik. Desain ramping dan penuh dengan tarikan garis-garis lancip.
Dilansir GreatBiker, tampilan motor yang tak membosankan itu berkat hasil kerja sama CFMoto dengan produsen roda dua asal Austria – KTM.
Kesan atletis ditunjukkan dengan tuang-tulang yang besar, sasis yang menopang keseluruhan serta garpu depan upside-down lansiran Ohlins. Sementara suspensi belakang ditopang single-arm atau Pro-arm.
Sementara itu, informasi performa dan fitur yang bakal ditanamkan di calon moge CFMoto masih tertutup.
Bukan produsen otomotif Cina kalau tidak menawarkan harga jual yang murah dari lainnya. Konsep niked bike tersebut diperkirakan ketika diproduksi massal memiliki harga jual di kisaran Rp 134 jutaan. (mg8/jpnn)
Bisnis6 hari agoSepanjang 2025, Polytron Catat Kinerja Positif
Nasional6 hari agoWapres Gibran Rakabuming Raka Tinjau Pelayanan Kesehatan di RSUD dr. Soekardjo Tasikmalaya
Nasional6 hari agoWapres Gibran Rakabuming Raka Tinjau Pasar Cikurubuk, Pastikan Harga Pangan Stabil dan Pasokan Aman
Bisnis6 hari agoSewa Virtual Office dan Cara Memanfaatkannya untuk Operasional Bisnis
Bisnis6 hari agoEllips Luncurkan Hair Mask Kemasan Jar 200 Gram
Bisnis6 hari agoLG Resmi Pasarkan LG StanbyME 2 di Indonesia, TV Portabel Fleksibel dengan Layar Lepas-Pasang
Bisnis6 hari agoPororo Zero Hadir di Indonesia, Inovasi Minuman Anak Tanpa Gula
Techno3 hari ago15 Aplikasi Kasir Android Terbaik yang Punya Fitur Lengkap di Indonesia





















