Tips
Sanex FW-1879, Rekomendasi Kipas Angin Dinding Terbaik

Kipas angin adalah suatu alat yang dipergunakan untuk menghasilkan angin untuk mendinginkan udara, serta memberikan efek menyegarkan di saat udara terasa panas. Dengan kipas angin, udara di ruangan akan jauh terasa lebih segar.
Jenis kipas angin sagat beragam, diantaranya adalah kipas angin dinding, kipas angin meja, kipas angin duduk, kipas angin berdiri, kipas angin gantung, hingga portable.
Kipas angin dinding tentu sudah sangat populer digunakan untuk mendinginkan ruangan. Kipas angin dinding banyak dipilih karena praktis digunakan untuk menjaga kenyamanan suhu ruangan, terutama saat cuaca sedang panas.
Kipas angin dinding biasanya dipasang pada posisi yang lebih tinggi di dinding ruangan.
Hal ini dilakukan agar hembusan angin dari kipas tersebar merata ke seluruh ruangan.
Kelebihan kipas angin ini adalah posisi kipas yang tinggi sehingga angin yang dihasilkan kipas dapat menyebar merata ke seluruh ruangan.
Selain itu, dengan pemasangan di dinding, maka akan lebih aman dan tak perlu untuk dipindah-pindahkan.
Kipas Angin Dinding Sanex
Kipas angin dinding Sanex (FW-1879) merupakan salah satu kipas angin dinding terbaik yang memiliki berbagai fitur yang lebih unggul dibandingkan dengan produk kipas angin lainnya.
Kipas Angin Dinding (FW-1879) berukuran 18 inch ini adalah kipas dinding dengan kekuatan angin yang kencang yang dilengkapi dengan 3 level kecepatan. Anda bisa menyesuaikan hembusan angin yang diinginkan.
Fitur
– 4 Baling-Baling Aluminium
– 3 Kecepatan
– Angin Kuat dan Kencang
– Tidak Berisik
– Ukuran 18 Inch
– Daya 65 Watt
– Garansi Motor 2 Tahun
– Lulus sertifikasi Standar Nasional Indonesia (SNI) dan akreditasi UKAS Quality Management
Demikian, rekomendasi kipas angin dinding terbaik sebagai bahan pertimbangan untuk anda membeli kipas angin dinding yang berkualitas. (fid)
-
Otomotif3 hari ago
Kelebihan Motor Suzuki, Bandel dan Awet
-
Bisnis1 hari ago
DBS RISE 2025: Komunitas Pengusaha Muslim Jakarta Meneguhkan Bisnis Berbasis Syariah
-
Bisnis1 hari ago
MLV Teknologi Perkuat Kerjasama dengan HDII Banten untuk Majukan Industri Desain Interior di Indonesia
-
Bisnis1 hari ago
Arfiana Maulina: Kuliah Komunikasi Rela Belajar Hukum, Berjuang Melawan Mafia Tanah dan Berkontribusi untuk Petani dan Lingkungan
-
Bisnis2 hari ago
Mengapa Investor Asing ‘Jatuh Hati’ pada Perusahaan Berprinsip ESG?”
-
Bisnis1 hari ago
Mudik Lebaran Murah Meriah! Tiket KA Ekonomi Antar Kota KAI Mulai Rp10.000
-
Bisnis21 jam ago
Bagas Adji Saputra: Digital Twin Akan Membuat Kesalahan Manusia Jadi Barang Langka
-
Bisnis3 hari ago
Rekomendasi Sewa Mobil Matic Bulanan di BSD, Tangerang Selatan dan Jakarta