Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar melakukan Panen Padi Bersama di Desa Margagiri, Kecamatan Pagelaran, Kabupaten Pandeglang, Selasa (10/1/2022). Al Muktabar turut mengemudikan mesin pemanen padi...
Satresnarkoba Polres Pandeglang melakukan penangkapan terhadap seorang laki-laki pelaku tindak pidana pemyalahgunaan narkotika jenis sabu di Kecamatan Sukaresmi, Kabupaten Pandeglang pada Sabtu (23/10) sekitar pukul 13.20...
Peringatan tahun baru Islam di Pondok Pesantren Sabilul El-Muhtadin Pandeglang berlangsung meriah. Acara ini menyedot antusiasme masyarakat dan bukti bahwa kecintaan masyarakat terhadap kegiatan keislaman masih...
Ditreskrimsus Polda Banten berhasil mengamankan dua tersangka mafia tanah yang memalsukan tanda tangan pada dokumen Akta Jual Beli (AJB) kepada Pembeli di Desa Carita, Kecamatan Carita,...
Iring-iringan rombongan Bupati Pandeglang tak mendahulukan Ambulance bahkan salah satunya menyengggol mobil Ambulan Relawan Fesbuk Banten News (FBn) yang sedang membawa pasien di Jalan Saketi –...
Pandeglang menjadi salah satu kabupaten di Banten yang berhasil eliminasi malaria. Selama 3 tahun tidak terjadi penularan lokal kasus malaria di kabupaten tersebut. Kepala Dinas Kesehatan...
Kabar gembira datang lagi dari Taman Nasional Ujung Kulon (TNUK), yang sekaligus sebagai Warisan Dunia atau World Heritage yang ditetapkan oleh UNESCO pada tahun 1991. Pada...
Bupati Pandeglang Irna Narulita terpapar Covid-19, pada Sabtu (17/7). Kabar terpaparnya Bupati Pandeglang ini, dibenarkan Jurubicara Satgas Covid-19, TB Nandar Suptandar kepada wartawan. Terpaparnya Irna menambah...
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Banten mengapresiasi dan menyambut baik pelaksanaan launching budaya perusahaan Bank Banten yang digelar digedung juang 45 Kabupaten Pandeglang tepatnya di...
Kementerian Agama (Kemenag) telah menerjunkan Penyuluh Agama Islam (PAI) untuk mengedukasi penganut ‘Hakekok Balakasuta’, di Pandeglang, Banten. “Saya bersama teman-teman penyuluh lainnya sudah ke lokasi, melihat...