Rahayu Saraswati anak Hashim Djojohadikusumo sudah mantap akan diusung Gerindra untuk maju di Pilkada Tangerang Selatan (Tangsel) 2020.
Hal itu dibenarkan, Ketua DPC Gerindra Tangsel, Li Claudia Candra yang mengatakan, jika DPP Gerindra sudah menyetujui Rahayu Saraswati sebagai kandidat bakal calon Walikota atau Wakil Walikota Tangsel.
“Benar DPC menjatuhkan usungan ke Rahayu Saraswati untuk maju Pilkada Tangsel. Iya DPP juga sudah setuju,” terang Li Claudia, Jumat (19/6).
Rahayu Saraswati meruapakan keponakan dari Ketua DPP Partai Gerindra Prabowo Subianto. Pada Pemilu Legislatif 2014, Rahayu menjadi caleg untuk Partai Gerindra, dan terpilih menjadi anggota DPR. Ia duduk di Komisi 8 & BKASP. Selanjutnya, pada Pemilihan Legislatif (Pileg) tahun 2019 lalu, Saraswati tak lolos lantaran Rahayu hanya mengantongi 79.801 suara dari dapilnya yakni Dapil III Jakarta (Jakarta Utara, Jakarta Barat, Kep. Seribu). Saraswati yang juga Ketua DPP Gerindra itu kalah suara dari calon lain Gerindra yakni Kamrussamad yang mendapatkan 83.562 suara. (kts)
-
Serba-Serbi2 hari ago
Kalender Juli 2025 Lengkap dengan Weton
-
Bisnis2 hari ago
Komitmen Jaga Laut, MIND ID Integrasikan Program Keberlanjutan
-
Pemerintahan2 hari ago
Dinsos Tangsel Salurkan Bantuan Logistik untuk Warga Terdampak Banjir
-
Bisnis2 hari ago
Ancaman Hilangnya Hutan Indonesia, Saatnya Meninjau Ulang Kebijakan Karbon Kita
-
Tokoh2 hari ago
Profil Wali Kota Tangerang Selatan Drs. H. Benyamin Davnie
-
Pemerintahan2 hari ago
DPD Forum Kewirausahaan Pemuda Tangsel Periode 2025-2028 Resmi Dilantik
-
Bisnis2 hari ago
Mahasiswa Information Systems BINUS UNIVERSITY Ciptakan Aplikasi Kesehatan Mental Berbasis AI di I/O Festival 2025
-
Tangerang1 hari ago
Prakiraan Cuaca Tangerang Hari Ini, Kamis 10 Juli 2025: Cerah Berawan Sepanjang Hari