Connect with us

Tangsel

Pengumuman Lulus CPNS Pelamar Umum 2013 Kota Tangsel

Melalui website resminya, Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan (BKPP) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) telah merilis Pengumuman Kelulusan CPNS dari Pelamar Umum Kota Tangerang Selatan Tahun 2013.

Dalam pelaksanaan tes CPNS yang digelar 3 November lalu, ada 5.388 peserta yang mengikuti seleksi. Mereka memperebutkan 100 kuota CPNS di Tangsel. Terdiri dari 55 tenaga pendidikan, 35 tenaga medis, dan 10 tenaga teknis

Untuk melihat pengumuman resmi Kelulusan CPNS dari Pelamar Umum Kota Tangerang Selatan Tahun 2013, silahkan kunjungi Website BKPP Kota Tangsel dengan alamat  http://bkpp.tangerangselatankota.go.id/cpns2013/

.Atau bisa juga mengunjungi link ini, pengumuman_lulus_cpns_pelamarumum_tangsel2013   (Red/kt)

Advertisement

Populer