Nasional
Pusdiklat Tekfunghan Sosialisasikan Pengoperasian Sarana Smart Class

Menyambut kepadatan jadwal Diklat di Pusdiklat Teknis Fungsional Pertahanan (Tekfunghan), Kepala Pusdiklat Tekfunghan Endang Purwaningsih didampingi Kepala bidang Operasi dan Pendidikan Tjandra Aribowo memimpin pelaksanaan sosialisasi pengoperasian sarana Smart Class kepada seluruh Widyaiswara Pusdiklat Tekfunghan Badiklat Kemhan bertempat di Kelas B Gedung Cristina Martha, Selasa (23/8/2022).
Kepala Pusdiklat Tekfunghan Endang Purwaningsih mengatakan, Pusdiklat Tekfunghan sebagai salah satu unsur pelaksana tugas Badan Pendidikan dan Pelatihan Kementerian Pertahanan (Badiklat Kemhan), terus berupaya meningkatkan system pengajaran khususnya pada pengembangan sarana dan prasarana terkait dengan sistem manajemen pengajaran blended learning baik synchronous maupun asynchronous.
“Dengan motto One Stop Trainning and Education Service, Pusdiklat Tekfunghan mengutamakan prinsip pelayanan Diklat berstandar tinggi agar peserta didik memiliki kompetensi di bidang tugasnya,” kata Endang Purwaningsih.
Hal tersebut, lanjutnya, ditunjang dengan penggunaan teknologi Smart Class yang diharapkan akan dapat meningkatkan efektifitas dan efisiensi dalam proses kegiatan belajar mengajar peserta didik. (red/fid)
-
Bisnis3 hari ago
Festival Holi di Jakarta: Sebuah Perayaan Penuh Kebahagiaan, Warna, dan Warisan Budaya
-
Hukum2 hari ago
Way Kanan Berduka, 3 Anggota Polisi Gugur Ditembak Saat Grebek Judi Sabung Ayam
-
Bisnis3 hari ago
Sambut Lebaran, Air Asia Turunkan Tiket Hingga 14 Persen
-
Bisnis3 hari ago
Laksanakan Program CSR/TJSL: PTPP Berkolaborasi 23 BUMN Hadirkan PLTS dan Reverse Osmosis di Batam
-
Bisnis3 hari ago
KAI Gandeng BNI dan SMI Hadirkan 612 Kereta New Generation untuk Layanan Lebih Nyaman
-
Bisnis3 hari ago
EVOS Terpilih sebagai Klub Mitra Resmi Esports World Cup Foundation (EWCF)
-
Pemerintahan3 hari ago
Pastikan Hak Pekerja Terpenuhi, Disnaker Tangsel Buka Posko Pengaduan THR
-
Pemerintahan3 hari ago
Sekda Bambang Noertjahjo: Pemkot Tangsel Pastikan THR ASN Dibayar Secara Penuh