Kota Tangerang Selatan (Tangsel) akan menginjak usia ke-11 pada 26 November 2019 mendatang. Tema Hari Ulang Tahun (HUT) atau hari jadi Kota bermotto Cerdas, Modern, dan Religius tahun ini adalah “Tangguh Bertumbuh”.
Berikut rangkaian acara HUT Tangsel ke-11:
1-2 November 2019: Pagelaran Wayang Kulit Jawa
8 November 2019: Festival (Peragaan Busa Batik)
12-14 November 2019: Tangsel Tourism & Travel Expo
14 November 2019: Festival Inspirasi
15-17 November 2019: Festival Lenong
16-17 November 2019: Festival Literasi
17 November 2019: Fun Walk
17 November 2019: Gebyar This Is Tangsel
23 November 2019: Festival Chef Tangsel
23-24 November 2019: Turnamen Gateball
23-25 November 2019: Pameran Pembangunan & Gelar Dagang
23-26 November 2019: Minuman Bir Pletok Gratis
24 November 2019: Festival Gowes
24 November 2019: Festival Batak
24 November 2019: Tangsel Art Carnival
24 November 2019: Bintangs Freestyle Competition
25-27 November 2019: Rembug Integritas Nasional (Inspektorat)
26 November 2019: Malam Inagurasi & Pentas Musik
(fid)
-
Bisnis2 hari ago
DBS RISE 2025: Komunitas Pengusaha Muslim Jakarta Meneguhkan Bisnis Berbasis Syariah
-
Bisnis2 hari ago
Arfiana Maulina: Kuliah Komunikasi Rela Belajar Hukum, Berjuang Melawan Mafia Tanah dan Berkontribusi untuk Petani dan Lingkungan
-
Bisnis2 hari ago
MLV Teknologi Perkuat Kerjasama dengan HDII Banten untuk Majukan Industri Desain Interior di Indonesia
-
Bisnis1 hari ago
Mudik Lebaran Murah Meriah! Tiket KA Ekonomi Antar Kota KAI Mulai Rp10.000
-
Bisnis3 hari ago
Mengapa Investor Asing ‘Jatuh Hati’ pada Perusahaan Berprinsip ESG?”
-
Bisnis1 hari ago
Bagas Adji Saputra: Digital Twin Akan Membuat Kesalahan Manusia Jadi Barang Langka
-
Pemerintahan3 hari ago
Pemkot Tangsel Akan Gelar Peringatan Nuzulul Quran 1446 H, Hadirkan Penceramah Ustaz Abdul Somad
-
Bisnis1 hari ago
Dukung Keberlanjutan Lingkungan, PT PHC Indonesia Tanam 500 Pohon Alpukat di Desa Pasirbungur