Kementerian Negara Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak menetapkan Tangerang Selatan (Tangsel) menjadi Kota Layak Anak (KLA) tingkat Pratama. Atas penetapan itu, Walikota Tangsel Airin Rachmi Diany...
Selama ini sampah selalu dipahami sebagai suatu benda yang tidak berguna. Namun kini sampah tengah naik daun. Sampah tidak lagi dipandang picik sebelah mata, karena ternyata...
Pemerintah Kota Tangerang Selatan menggelar serangkaian kegiatan acara kegiatan Safari Ramadhan di tujuh wilayah kecamatan. Rangkaian kegiatan diawali acara buka puasa bersama dilanjutkan ibadah shalat sunnah...
Pemerintah Kota Tangerang Selatan, Banten, akan membentuk Forum CSR untuk membantu percepatan pembangunan dan pengentasan masyarakat miskin. Wali Kota Tangerang Selatan Airin Rachmi Diany di Tangerang,...
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) secara resmi meluncurkan kurikulum 2013 untuk tingkatan sekolah dasar hingga menengah atas dan sederajat. Kurikulum terbaru yang dilaksanakan secara serentak di...
Terus majunya perkembangan koperasi di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) membuat Walikota Tangsel Airin Rachmi Diany dianugrahi penghargaan Satya Lencana Karya Bhakti dari Presiden RI. Kepala Dinas...
Pengurus DPD Komite Nasional Pemuda (KNPI) Kota Tangerang Selatan periode 2013-2016 secara resmi telah dilantik. Induk organisasi kepemudaan tersebut diharapkan mampu bersinergi dengan Pemerintah Daerah dalam...
Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) kembali menyabet prestasi skala nasional. Terbaru, daerah hasil pemekaran Kabupaten Tangerang ini mendapat penghargaan Manggal Karya Kencana (MKK) dari Badan Koordinasi...
Walikota Tangerang Selatan (Tangsel) minta seluruh aparat kelurahan, kecamatan dan instansi terkait khususnya jajaran Dinas Kesehatan setempat banyak turun ke lapangan antisipasi penyebaran penyakit Demam Berdarah...
Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Airin Rachmi Diany menginstruksikan kepada Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) setempat untuk segera melakukan sidak pasar. Hal tersebut untuk mengendalikan harga...