Hukum
Terduga Pelaku Pengeroyokan Ade Armando Hingga Babak Belur Ditangkap Polisi

Pegiat media sosial Ade Armando menjadi salah satu korban pemukulan massa aksi di depan gedung DPR RI, Jakarta Pusat. Hal ini dibenarkan Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Endra Zulpan.
“Iya kena pukulan dalam kegiatan demo tadi. Tetapi dari video yang beredar, itu dilakukan oleh massa aksi,” kata Zulpan kepada wartawan, Senin (11/4/2022).
Akibat pemukulan tersebut, kata Zulpan, Ade Armando mengalami luka di bagian kepala. Saat ini, Ade telah dievakuasi dan dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan penanganan medis.
Di sisi lain, terduga pelaku pemukulan terhadap Ade Armando telah berhasil diamankan polisi. Kendati demikian, Zulpan enggan merinci lebih lanjut total terduga pelaku dan motif dibalik pemukulan tersebut.
“Sudah beberapa diamankan, tapi saya belum bisa sampaikan secara detail,” jelasnya.

(Diduga beberapa terduga pelaku pemukulan kepada Ade Armando yang beredar di media sosial)
-
Bisnis3 hari ago
Pelebaran Lajur Ke-3 Tol Cikopo-Palimanan Rampung, PTPP Siap Dukung Kelancaran Arus Mudik Lebaran 2025
-
Bisnis3 hari ago
Langkah AS Dirikan Cadangan BTC Strategis, Investor Beri Tanggapan Beragam
-
Nasional2 hari ago
Gerhana Bulan Total 14 Maret 2025 di Indonesia
-
Bisnis2 hari ago
Sewa Mobil Listrik IONIQ 5 di Evista Cuma Rp900 Ribuan
-
Bisnis3 hari ago
Sustainability Berkolaborasi dengan Game dan Seni, WateryNation Bawa Karya Anak Bangsa ke Top 15 Generation Hope Goals!
-
Bisnis3 hari ago
Lintasarta Pastikan Keandalan Layanan Digital Sektor Strategis Sambut Momen Ramadan dan Lebaran 2025
-
Pemerintahan3 hari ago
Pastikan Keselamatan Pemudik Jelang Idulfitri, Benyamin Davnie Tinjau Ramp Check di Terminal Pondok Cabe
-
Pemerintahan3 hari ago
Dihadiri Pilar Saga Ichsan, Bazar Ramadan Kecamatan Pamulang Diserbu Masyarakat