- Cara Mengobati Kulit yang Melepuh
- Syarat dan Cara Donor Plasma Konvalesen COVID-19
- Penyebab Bulu Mata Rontok dan Cara Mengatasinya
- Gemetar Setelah Minum Kopi? Awas Overdosis Kafein!
- Makan Telur Mentah , Menyehatkan atau Malah Berbahaya?
- Waktu yang tepat mengenalkan anak obat kumur/mouthwash antiseptic
- 4 Manfaat Obat Kumur untuk Anak
- Memilih Makanan Sehat Ketika Menghadapi Pandemi COVID-19
- 11 Pilihan Makanan Terbaik untuk Penderita Sakit Maag
- 7 Cara Membangun Kepercayaan Diri
Clean Up Daerah Terpapar Zat Radioaktif, Airin Minta Masyarakat Tangsel Percayakan ke BATAN dan BAPETEN
Walikota Tangerang Selatan (Tangsel), Airin Rachmy Diany meninjau lokasi clean up dan memberikan semangat kepada para pekerja, Selasa (18/02).
Airin menyempatkan memberikan briefing kepada pekerja clean up.
“Mohon bapak-bapak tetap menjaga kesehatan, dan tetap mematuhi aturan keselamatan kerja,” ujar Airin.
Ia menyampaikan kepada masyarakat agar masalah ini dipercayakan kepada Badan Tenga Nuklir Nasional (BATAN) dan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (Bapeten) yang berkompeten di bidangnya. Ia juga menghimbau agar masyarakat tidak khawatir terhadap kejadian ini, karena masalah ini sudah menunjukkan perkembangan yang baik.
“Pemerintah Tangsel dan seluruh jajarannya sangat mendukung kegiatan clean up ini. Setelah clean up ini selesai maka akan dilanjutkan dengan proses remediasi,” tambah Airin.
Airin berharap pelaksanaan clean up ini berjalan lancar dan tidak sampai 20 hari. (btn/fid)