Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Tangerang Selatan (Tangsel) sudah mulai mempersiapkan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) tahun 2019.
Berikut Jadwal lengkap PPDB SMPN di Tangsel Tahun 2019:
1. Sosialisasi PPDB
(2 Mei 2019 s.d. 22 Juni 2019) Sosialisasi ditempatkan di papan pengumuman SMPN
2. Uji Coba Website PPDB ppdbsmpn1.tangerangselatankota.go.id – ppdbsmpn22.tangerangselatankota.go.id
(27 Mei s.d. 20 Juni 2019) Sesuai dengan Sekolah Pilihan: SMPN 1 s.d SMPN 22
3. Pra Pendaftaran (Jalur Luar Zonasi, Jalur Prestasi, Jalur Perpindahan Orang Tua dan Peserta Didik dari Luar Kota Tangerang Selatan)
(24 Juni 2019 s.d. 27 Juni 2019) Dilaksanakan di Sekolah Pilihan
4. Pendaftaran Jalur Zonasi Jarak (kuota 30%)
(26 Juni 2019 s.d 27 Juni 2019) Online di website PPDB SMPN
5. Pengumuman Jalur Zonasi Jarak (kuota 30%)
(28 Juni 2019) Online di website PPDB SMPN
6. Pendaftaran PPDB SMPN
Jalur Zonasi USBN (kuota 45%)
Jalur Zonasi Prestasi (kuota 5%)
Jalur Keluarga tidak Mampu dan Aparatur Negara (kuota 10%)
Jalur Prestasi (kuota 5%)
Perpindahan orangtua (kuota 5%)
(3 Juli 2019 s.d 5 Juli 2019) Untuk jalur zonasi USBN (45%) dilakukan secara Online di website PPDB SMPN, sedangkan jalur yang lain dapat melakukan pendaftaran di Ruang PPDB SMPN
7. Pengumuman
(8 Juli 2019) Online di website PPDB SMPN dan ditempatkan di papan pengumuman SMPN
8. Daftar Ulang
(9 Juli 2019 s.d. 11 Juli 2019) di Ruang PPDB SMPN
Keterangan: Siswa yang tidak diterima dalam seleksi zonasi (jarak) bisa melakukan pendaftaran lagi di zonasi (Akademik).
- Tips5 hari ago
5 Rekomendasi Android Smart TV Terbaik dan Terjangkau 2024
- Pamulang6 hari ago
Benyamin Davnie-Pilar Saga Ichsan Janji Akan Terus Lanjutkan Program Bedah Rumah
- Tangerang Selatan5 hari ago
Ribka Tjiptaning Puji Kepemimpinan Benyamin Davnie-Pilar Saga Ichsan
- Nasional6 hari ago
Menag Nasaruddin Umar dan UIII Bahas Indonesia Sebagai Pusat Keilmuan Islam Dunia
- Banten5 hari ago
Airin Rachmi Diany-Ade Sumardi Akan Dorong MRT Hingga Reaktivasi Jalur Kereta Api di Banten
- Banten3 hari ago
GSPI Deklarasi Dukung Airin Rachmi Diany-Ade Sumardi di Banten dan Benyamin Davnie-Pilar Saga Ichsan di Tangsel
- Pendidikan1 hari ago
Film Pendek dan Animasi Karya Siswa dan Siswi SMK Budi Luhur Siap Rilis Perdana di Bioskop
- Sport6 hari ago
27 Pemain Dipanggil Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong Jelang Hadapi Jepang dan Arab Saudi