Ciputat
Jalan Dewi Sartika Ciputat Macet, Ternyata Ada Pekerjaan Drainase dari Kementerian PUPR

Beberapa hari ini, Jalan Dewi Sartika di Kecamatan Ciputat, Kota Tangerang Selatan (Tangsel) macet. Kemacetan yang terjadi lantaran sedang ada pekerjaan drainase yang dilakukan oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Diketahui, jalan Dewi Sartika berstatus jalan Nasional yang melintas di Tangsel.
Pekerjaan ini diperkirakan berlangsung selama sepekan. Oleh sebab itu, diimbau kepada masyarakat yang melintas pada jalan tersebut agar dapat mencari jalan alternatif.
Pembuatan Drainase memiliki tujuan penting dalam pembangunannya yaitu untuk mengurangi dan membuang kelebihan air dari suatu kawasan agar lahan tersebut bisa berfungsi secara optimal sesuai dengan kegunaannya. (red)
-
Otomotif3 hari ago
Kelebihan Motor Suzuki, Bandel dan Awet
-
Bisnis1 hari ago
DBS RISE 2025: Komunitas Pengusaha Muslim Jakarta Meneguhkan Bisnis Berbasis Syariah
-
Bisnis1 hari ago
MLV Teknologi Perkuat Kerjasama dengan HDII Banten untuk Majukan Industri Desain Interior di Indonesia
-
Bisnis1 hari ago
Arfiana Maulina: Kuliah Komunikasi Rela Belajar Hukum, Berjuang Melawan Mafia Tanah dan Berkontribusi untuk Petani dan Lingkungan
-
Bisnis1 hari ago
Mudik Lebaran Murah Meriah! Tiket KA Ekonomi Antar Kota KAI Mulai Rp10.000
-
Bisnis2 hari ago
Mengapa Investor Asing ‘Jatuh Hati’ pada Perusahaan Berprinsip ESG?”
-
Bisnis20 jam ago
Bagas Adji Saputra: Digital Twin Akan Membuat Kesalahan Manusia Jadi Barang Langka
-
Bisnis3 hari ago
Rekomendasi Sewa Mobil Matic Bulanan di BSD, Tangerang Selatan dan Jakarta