Nasional
Resmi! Muktamar NU ke-34 Digelar 23-25 Desember 2021 di Lampung

Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) akhirnya menetapkan muktamar ke-34 digelar pada 23-25 Desember 2021 di Provinsi Lampung.
“Sehubungan dengan kebijakan penarikan PPKM level 3 terkait pencegahan penanganan corona. Pada masa Nataru, maka dengan ini PBNU memberitahukan bahwa penyelenggaraan muktamar adalah sepenuhnya keputusan Konbes dan Munas 26 September,” kata Ketua Umum PBNU Said Aqil, Selasa (7/12).
“Adapun waktunya adalah pada tanggal 23-25 Desember 2021,” sambungnya.
Sebelumnya, rencana awal Muktamar sedianya bakal berlangsung pada 23-25 Desember 2021. Akan tetapi, jadwal tersebut mengalami ketidakpastian lantaran terbentur rencana PPKM pada 24 Desember.
Pada dinamika yang berkembang, muncul perdebatan apakah jadwal maju atau diundur, mencuat ke permukaan.
Lantas dalam perkembangannya, Rais Aam PBNU KH Miftachul Akhyar mengeluarkan surat perintah agar Muktamar digelar pada 17 Desember.
-
Pemerintahan3 hari ago
Warga Sambut Antusias Bazar Ramadan yang Digelar Pemkot Tangsel
-
Bisnis2 hari ago
Pelebaran Lajur Ke-3 Tol Cikopo-Palimanan Rampung, PTPP Siap Dukung Kelancaran Arus Mudik Lebaran 2025
-
Kabupaten Tangerang3 hari ago
Rismawati Maesyal Rasyid Dilantik Jadi Ketua TP PKK Kabupaten Tangerang
-
Nasional3 hari ago
Wapres Gibran Rakabuming Raka Tekankan Pentingnya Siswa Beradaptasi dengan AI
-
Bisnis3 hari ago
Sustainability Berkolaborasi dengan Game dan Seni, WateryNation Bawa Karya Anak Bangsa ke Top 15 Generation Hope Goals!
-
Nasional2 hari ago
Gerhana Bulan Total 14 Maret 2025 di Indonesia
-
Bisnis2 hari ago
Sewa Mobil Listrik IONIQ 5 di Evista Cuma Rp900 Ribuan
-
Bisnis2 hari ago
Lintasarta Pastikan Keandalan Layanan Digital Sektor Strategis Sambut Momen Ramadan dan Lebaran 2025