Tangerang, kabartangsel.com – Automated People Mover System (APMS) atau Skytrain di Bandara Internasional Soekarno-Hatta resmi mulai beroperasi, Minggu (17/9/2017). Peresmian operasi Skytrain Bandara Internasional Soekarno-Hatta dilakukan oleh Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Rini Soemarno, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, dan Direktur Utama PT Angkasa Pura II (Persero) M. Awaluddin.
Nantinya skytrain belum dioperasikan secara penuh untuk menghubungkan seluruh terminal, melainkan baru menghubungkan Terminal 3 ke Terminal 2 dan sebaliknya dengan jarak tempuh mencapai 1,7 km. Jika beroperasi penuh, skytrain akan melalui rute Terminal 3-Terminal 2-Terminal 1-Integrated Building-Terminal 3.
“Dia menyambungkan Skytrain, bus, taksi dan juga kereta bandara. Pengguna kendaraan pribadi juga bisa menaik-turunkan penumpang di situ,” ungkap Dewandono Prasetyo Nugroho, Manager Humas Bandara Soetta.

Schedule skytrain Bandara Internasional Soekarno Hatta fase pertama
fid)
-
Bisnis3 hari ago
Bahas Sustainability dalam Transportasi Perkeretaapian, Dirut KAI Jadi Narasumber Kuliah Umum di FEB UI
-
Bisnis3 hari ago
Hisense Hadirkan Mini-LED AI TV U6Q di Indonesia
-
Bisnis3 hari ago
Membuka Kerja Sama Indonesia-India di Bidang Pertahanan: Wawasan Inti dari Webinar ISI
-
Pemerintahan3 hari ago
Warga Sambut Antusias Bazar Ramadan yang Digelar Pemkot Tangsel
-
Nasional3 hari ago
Wapres Gibran Rakabuming Raka Salat Idulfitri 1446 Hijriah di Jakarta
-
Bisnis2 hari ago
Pelebaran Lajur Ke-3 Tol Cikopo-Palimanan Rampung, PTPP Siap Dukung Kelancaran Arus Mudik Lebaran 2025
-
Kabupaten Tangerang2 hari ago
Rismawati Maesyal Rasyid Dilantik Jadi Ketua TP PKK Kabupaten Tangerang
-
Nasional2 hari ago
Wapres Gibran Rakabuming Raka Tekankan Pentingnya Siswa Beradaptasi dengan AI