Event
Tangsel Sejiwa Fest 2023 Digelar Selama Dua Hari

Menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-15, Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) kembali menggelar Tangsel Sejiwa Fest 2023.
Dengan mengusung semangat Harmoni Kolaborasi, Tangsel Sejiwa Fest akan digelar selama dua hari, 11-12 November 2023, yang berlokasi di Lapangan Sunburst, BSD Serpong.
Disampaikan Wakil Wali Kota Tangerang Selatan Pilar Saga Ichsan, bahwa ajang ini akan diisi dengan berbagai kegiatan yang menarik.
Mulai dari festival kuliner, pameran UMKM, otomotif, fun bike, talkshow, community gathering, area bermain untuk ana-anak, hingga konser musik menghadirkan musisi papan atas.
“Di tahun ini akan ada Fourtwnty, lalu The Changcuters, David Bayu juga siap mengisi acara dan masih banyak yang lainnya,” ucap Pilar di Puspemkot Tangsel, pada Jumat (03/11).
Ia mengatakan bahwa ajang ini sebagai bukti kolaborasi yang dilakukan, baik pemerintah dengan berbagai elemen masyarakat dan komunitas-komunitas kreatif yang memiliki komitmen bersama dalam memajukan Kota Tangerang Selatan. (fid)
-
Sport2 hari ago
Dewa United Vs Persita Tangerang, Pendekar Cisadane Bertandang ke Stadion Pakansari
-
Sport2 hari ago
Semifinal Liga Champions, Inter Milan vs Barcelona Berakhir 4-3
-
Banten20 jam ago
Dewa United vs Persita, Laga Seru di BRI Liga 1 2024/2025
-
Bisnis2 hari ago
Evista Tawarkan Rental Mobil Listrik Mulai Rp400.000 Sambut Long Weekend Waisak
-
Nasional2 hari ago
Syarikah Haji Rakeen Saudi Arabia Lakukan Pembagian Kartu Nusuk Calon Jemaah Haji 2025 di Indonesia
-
Bisnis3 hari ago
Maknai 37 Tahun Berkarya, Lintasarta Perkuat Peran sebagai AI Factory dan Pemimpin Transformasi Digital Indonesia
-
Pemerintahan2 hari ago
Pilar Saga Ichsan: PSEL Cipeucang Langkah Strategis Pemkot Tangsel Tangani Sampah dan Mendukung Terwujudnya Renewable Energy demi Kelestarian Lingkungan
-
Pemerintahan1 hari ago
Jadi Energi Listrik, Pilar Saga Ichsan: PSEL Cipeucang Mampu Mengolah 1.100 Ton Sampah per Hari