Tangsel
Wali Kota Benyamin Davnie: Selamat Menjalankan Tugas Sebagai Kapolres Tangsel AKBP Faisal Febrianto

AKBP Sarly Sollu menyerahkan jabatannya sebagai Kapolres Tangerang Selatan (Tangsel) secara resmi kepada AKBP Faisal Febrianto, Jumat (13/1/2023).
Pada Senin (16/1/2023), AKBP Faisal Febrianto menemui Wali Kota Tangsel Benyamin Davnie di rumah dinas. Kunjungan yang dilaksanakan bersama Wakapolres dan PJU Polres Tangsel tersebut dalam rangka bersilaturrahmi sekaligus perkenalan sebagai Kapolres Tangsel yang baru.
“Pada awal tahun ini, kota Tangerang Selatan menyambut Kapolres Baru. Beliau adalah Bapak AKBP Faisal Febrianto yang menggantikan Kapolres sebelumnya yaitu Bapak AKBP Sharly Sollu. Saya sangat bersyukur karena kota Tangerang Selatan memiliki dua tokoh Perwira Polri yang bergantian mengemban tugas sebagai Kapolres,” kata Wali Kota Benyamin Davnie.
Wali Kota Benyamin Davnie tak lupa mengucapkan terima kasih kepada AKBP Sharly Sollu atas dedikasi yang diberikan untuk kota Tangsel selama menjabat sebagai Kapolres.
“Untuk Bapak AKBP Faisal Febrianto, selamat menjalankan tugas baru sebagai Kapolres Tangsel. Mari bekerja sama secara maksimal untuk memajukan kota kita tercinta, kota Tangerang Selatan,” pungkas Benyamin. (red/fid)
-
Nasional7 hari ago
Disaksikan Presiden RI dan PM Singapura, Menhan Prabowo Subianto Serah Terima Dokumen Kesepakatan Kerjasama Pertahanan
-
Nasional7 hari ago
Presiden Jokowi Hadiri Istigasah hingga Resmikan Sejumlah Infrastruktur di Kalsel
-
Rohani7 hari ago
Marhaban Ya Ramadhan
-
Nasional6 hari ago
Pemerintah Fokuskan Penanganan TBC pada Pekerja
-
Banten6 hari ago
Terima Audiensi Dari Guru P1 Batal PPPK, Komisi I DPRD Banten Akan Tindak Lanjuti Dengan Inspektorat
-
Nasional6 hari ago
Presiden Jokowi Gelar Pertemuan dengan Tokoh Agama dan Tokoh Adat Kalimantan Selatan
-
Hukum5 hari ago
Uji Coba dan Evaluasi CFD, Polda Metro Jaya Imbau Masyarakat Pakai Transportasi Umum
-
Nasional5 hari ago
RSUP Kandou Manado Berhasil Lakukan Transplantasi Ginjal Perdana di Indonesia Timur