Website resmi milik Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dengan alamat url https://diskominfo.tangerangselatankota.go.id tidak terurus.
Dari pantauan pada Kamis (14/11/2019), untuk kegiatan dalam situs web tersebut terakhir diupdate pada 28 Januari 2019. Sedangkan untuk pemberitaan, terakhir kali diupdate 26 Desember 2019.
Padahal hasil penelusuran dalam situs Sistem Informasi Rencana Umum Pengadaan (SiRUP) Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) sirup.lkpp.go.id, pihak Diskominfo Tangsel telah menganggarkan untuk Operator Website Diskominfo melalui pengadaan langsung pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Perubahan (APBDP) 2019.
Pelaksanaan kontrak untuk operator website Diskominfo Tangsel tersebut berlangsung selama tiga bulan dari Oktober-Desember 2019 dengan nominal Rp 7.000.000,-.
Meski nominalnya hanya Rp 7.000.000,-, akan tetapi hingga saat ini website Diskominfo Tangsel tersebut tidak ada pembaruan apapun. (kts)
Capture: Arsip Diskominfo Kota Tangerang Selatan
-
Pemerintahan3 hari ago
Benyamin Davnie-Pilar Saga Ichsan Dilantik Menjadi Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tangsel Periode 2025-2030
-
Pemerintahan3 hari ago
Benyamin Davnie-Pilar Saga Ichsan Resmi Dilantik Presiden Prabowo Subianto sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tangsel 2025-2030
-
Nasional3 hari ago
Daftar 481 Kepala Daerah Terpilih yang Dilantik Presiden Prabowo Subianto di Istana Kepresidenan
-
Banten3 hari ago
PT ET Indoplas Gelar Rapat Umum Pemegang Saham
-
Bisnis3 hari ago
Hyundai Umumkan Trim Terbaru dari STARGAZER di IIMS 2025
-
Nasional3 hari ago
Kemenag Buka Kursus Baca Al-Qur’an dan Kitab Kuning di Ramadan 1446 H
-
Pemerintahan2 hari ago
Dilantik Presiden Prabowo, Benyamin Davnie-Pilar Saga Ichsan Kembali Pimpin Tangsel untuk Periode 2025-2030
-
Bisnis3 hari ago
Wuling Bersama JICAF Umumkan Pemenang Kompetisi “Your Art Your Icon” di Ajang IIMS 2025