Masih ingat dugaan korupsi pengadaan alat uji KIR Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informasi (Dishubkominfo) Tangerang Selatan (Tangsel)? Kejaksaan Negeri (Kejari) Tigaraksa telah menetapkan status tersangka Mantan...
Para pengendara kendaraan bermotor yang akan mengisi bensin di SPBU Ciputat, tampaknya harus kecewa, pasalnya persediaam premium dan solar habis. (Photo kiriman Hafid, Selasa,4, Desember 2012)...
Untuk memeriahkan HUT BATAN ke-54, yang tepatnya tanggal 5 Desember 2012, sekaligus memperkenalkan produk-produk hasil litbang iptek nuklir yang telah dicapai kepada masyarakat, digelar kegiatan Atomos...
Kabar Tangsel – Luapan air sungai yang ada di sungai Perumahan Safari Indah, Kelurahan Jurangmangu Timur, Kecamatan Pondok Aren Kota Tangsel telah menghanyutkan Irfan,6, pada Minggu...
Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) bersama tokoh pemuda dan masyarakat Pondok Jagung Timur, Kecamatan Serpong, kembali menggelar turnamen sepakbola tahunan Persido Cup...
Motivator terkenal Mario Teguh yang rutin membawakan acara Golden Ways di salah satu televisi swasta nasional berbagai konsep dan motivasi kepada para pejabat Kota Tangerang Selatan...
Serpong, Kabartangsel.com – Pemerintah Kota Tangerang Selatan menggulirkan program hari bebas kendaraan bermotor (car free day) di jalan Raya Serpong, Minggu, 2 Desember 2012. Momentum itu...
Serpong – Ribuan orang memadati lapangan Sunburst BSD, kec. Serpong, Kota Tangerang Selatan, dalam rangka Gebyar Tangsel/Expo/Job Fair 2012. Beragam atraksi seni dan budaya nusantara dihadirkan...
Kesadaran masyarakat Kota Tangsel akan pentingnya program Keluarga Berencana (KB) semakin meningkat. Demikian pernyataan Kepala Bidang Keluarga Berencana pada Badan Masyarakat Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana (BPMPPKB)...
Rencana pembentukan Komisi Informasi Tangsel serta Penyidik PNS dalam Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang “Transparansi Dalam Penyelenggaraan Pemerintahan”, dianggap tidak tepat karena masih belum diperlukan. Pasalnya,...