Pemerintahan
Pemkot Tangsel Gelar Salat Iduladha 1445 H di Tiga Lokasi
Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) menggelar Salat Iduladha 1445 Hijriah di tiga titik pada Senin, (17/6).
Tiga Lokasi Salat Iduladha yang Digelar Pemkot Tangsel
1. Islamic Center Baiturrahmi
Wali Kota Benyamin Davnie salat Iduladha di Islamic Center Baiturrahmi BSD Serpong.
2. AL-Azhar BSD
Wakil Wali Kota @pilarsaga_official akan salat Iduladha di Area Lapangan Parkir, Al-Azhar BSD
3. Masjid Jami Al-I’tishom
Sekretaris Daerah Bambang Noertjahjo melakukan salat Iduladha di Masjid Jami Al-I’tishom, Puspemkot Tangsel
Sumber: Instagram @humaskotatangsel
- Nasional22 jam ago
Kemenag Perjuangkan Pembentukan Direktorat Jenderal Pesantren
- Nasional22 jam ago
Indonesia-Selandia Baru Tegaskan Komitmen untuk Tingkatkan Kerja Sama Kedua Negara
- Nasional22 jam ago
Menag Nasaruddin Umar Ingatkan Jajarannya Jujur dan Profesional
- Nasional22 jam ago
Presiden Prabowo Subianto dan Presiden Luong Cuong Bahas Penguatan Kemitraan Strategis Indonesia-Viet Nam
- Nasional22 jam ago
Kembangkan Pendidikan Keagamaan, Menag Nasaruddin Umar: Libatkan Pihak Terkait Rumuskan Program
- Nasional22 jam ago
Kapal Tempur Fregat Merah Putih ke-2 Resmi Memasuki Tahap Konstruksi
- Nasional22 jam ago
M Quraish Shihab Sharing Integrasi Keilmuan kepada Peserta Rakernas Kemenag
- Hukum22 jam ago
Dukung Ketahanan Pangan, Brimob Polri Siapkan 5 Ha Lahan untuk Tanam Jagung Bareng Warga Karawang Timur