Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) menegaskan tetap bersikap netral terhadap penyelenggaraan Pilkada serentak 2015 yang digelar di kota tersebut, 9 Desember nanti....
Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) sudah mulai memasang sejumlah alat peraga kampanye Pilkada Tangsel terhitung Rabu (2/9) kemarin. Sesuai aturan dan ketentuan,...
Di dalam edaran tersebut, kata Muhammad, diuraikan pula sejumlah aturan yang mengikat PNS untuk tidak terlibat dalam politik praktis. Yakni Undang-Undang (UU) Nomor 5 Tahun 2014...
Hal itu kembali disampaikan Koordinator Tim Sukses Airin-Benyamin, Rahmat Hidayat. Menurutnya, kemelut tentang dinasti politik telah selesai dan tidak bisa lagi digunakan sebagai tuduhan-tuduhan. Pasalnya, undang-undang...
Pendapat berbeda disampaikan Sonny Majid, penggiat Muda Nahdlatul Ulama (NU) terkait hasil survei SSI yang menyebutkan bahwa publik merasa tidak puas dengan kinerja Airin-Ben selama lima...
Tim sukses pasangan Airin-Benyamin (AMIN) menanggapi santai hasil survei yang dilakukan Skala Survei Indonesia (SSI) sepanjang Agustus yang merilis, bahwa persoalan ekonomi kurang digarap serius oleh...
Berdasarkan data Laporan Awal Dana Kampanye (LADK), Jumat (28/8), jumlah dana awal kampanye Airin-Benyamin sebesar Rp 300 juta. Jumlah dana awal kampanye pasangan Ikhsan Modjo-Li Claudia...
Airin Rachmi Diany memutuskan berpasangan kembali dengan Benyamin Davnie, dalam ajang Pilkada Tangsel 9 Desember tahun ini. Pilihannya jatuh ke sosok Bang Ben-sapaan akrabnya, yang tak...
“Kami minta kepada seluruh tim untuk all-out, merapatkan barisan, memperluas jangkauan pergerakan hingga ke tingkat bawah (grassroot). Pasca penetapan nomor urut ini, tidak ada kata lain...
Pasangan petahana Airin Rachmi Diany-Benyamin Davnie mendapatkan nomor urut 3 dalam pengundian nomor urut yang diselenggarakan oleh KPUD Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Selasa, (25/8/2015). Pasangan lainnya,...