Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) berkomitmen akan tetap membantu sekolah swasta untuk mendapatkan bantuan pendidikan. Baik dalam bentuk bantuan operasional sekolah daerah (Bosda) maupun dana dari...
Kepala Sekolah SMA Negeri 8 Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Yuliani, akhirnya mundur dari jabatannya. Hal tersebut diungkapkan Kepala Dinas Pendidikan Tangsel, Mathodah, Senin (20/10/2014). “Per tanggal...
Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) sukses dalam menggelar perhelatan turnamen olahraga futsal yang diikuti ratusan pelajar di Kota Tangerang Selatan (Tangsel). Mereka yang terdiri atas 20...
Dinas Pendidikan Kota Tangerang Selatan (Tangsel) terus menelusuri penyebab ratusan peserta didik di SMA Negeri 8, Cirendeu, Kecamatan Ciputat Timur, menggelar aksi demo. Mayoritas siswa meminta...
Perombakan struktural organisasi pada level pimpinan Sekolah Dasar Negeri (SDN) di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dipastikan bakal dilakukan dalam waktu dekat. Kondisi ini membuat Dinas Pendidikan...
Honor guru Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Tangsel cair. Jumlahnya Rp250 ribu yang diterima sekurangnya 500 guru berstatus honorer tersebut. Penyaluran dana itu sendiri sudah...
Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Tangsel (Tangsel) diwajibkan memberikan ganti rugi, atas dua bidang lahan yang diklaim oleh ahli waris. Kewajiban itu menyusul kekalahan atas kepemilikan lahan...
Kepala Dinas Pendidikan (Dindik) Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Mathodah menegaskan, sejak Mahkamah Konstitusi (MK) membubarkan Sekolah Bertaraf Internasional (RSBI), maka sekolah tersebut kembali menjadi reguler. Dan,...
Penambahan Jam Mata Pelajaran Agama ditanggapi dengan antusias di sejumlah Sekolah Tangerang Selatan (Tangsel). “Ini bagus untuk mendukung moral siswa,” ujar Kepala Sekolah SDN IV Pamulang...