Dinas Pemberdayaan Masyarakat Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DPMPPPAKB) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) menggelar kegiatan penguatan Gender Focal Point (GFP) di Serpong, Jumat (10/3/2017)....
Sedianya, aplikasi Siaran Tangsel akan diluncurkan pada tanggal 6 Maret 2017, akan tetapi diundur. "Launching Sistem apliaksi Siaran Tangsel yang sebelumnya akan dilaksanakan pada 6 Maret...
Wakil Walikota Tangerang Selatan Benyamin Davnie menyatakan, kegiatan Muyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) telah menggunakan E-Musrenbang yang terintegrasi dengan program aplikasi Sistem...
Walikota Tangsel Airin Rachmi Diany mengatakan, kegiatan musrenbang di Kota Tangsel sebenarnya sudah menggunakan aplikasi E-Musrenbang yang telah berjalan hampir 3 tahun dan menjadi yang pertama...
Kecamatan Ciputat, Kota Tangerang Selatan (Tangsel) menggelar Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) tingkat kecamatan Tahun 2017 yang diselenggarakan pada hari Senin (6/3/2017). Camat Ciputat Andi Dandi Patabai...
Menindaklanjuti pertemuan sebelumnya tentang kerjasama dalam Innovation Center Project, Korea International Cooperation Agency (KOICA) Indonesia kembali melakukan kunjungan ke Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Senin (6/3/2017). Kunjungan...
Sekretaris Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Taryono mengungkapkan, siswa-siswi Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kota Tangsel akan mengikuti ujian nasional pada tanggal...
Gedung baru Puskesmas Pamulang telah diresmikan oleh Walikota Tangerang Selatan (Tangsel) Airin Rachmi Diany Jum’at (3/3/2017), gedung baru tersebut diharapkan pelayanan kesehatan Puskesmas Pamulang bisa lebih...
Wakil Walikota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie mengatakan, Pemerintah Kota Tangsel akan melelang delapan jabatan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang kosong pada pekan depan. Kedelapan OPD...
Terkait penangkapan oknum PNS berinisial AS (55) di Kecamatan Ciputat oleh Tim Saber Pungli, Selasa (28/02/2017), Walikota Tangsel Airin Rachmi Diany angkat bicara. Pemerintah Kota (Pemkot)...