Komunitas warga asal Manado Sulawesi Utara yang tergabung dalam Kerukunan Keluarga Kawanua Kota Tangerang Selatan (Tangsel) menyatakan dukungannya kepada pasangan Airin Rachmi Diany-Benyamin Davnie pada Pilkada...
Yayat Sudrajat, calon walikota Tangerang Selatan (Tangsel) yang gagal pada Pilkada 2010 lalu memberikan dukungan kepada pasangan calon nomor urut dua Arsid-Elvier Ariadiannie Soedarto Poetri pada...
Hingga saat ini tidak ada nama perusahan atau lembaga tertentu, yang menjadi penyumbang dana kampanye bagi tiga pasangan calon (paslon) yang maju pada perhelatan Pilkada Tangsel...
Dari data yang dirilis KPU Tangsel, pasangan nomor urut 2 Arsid-Elvier Ariandiannie Soedarto Putri, merupakan pasangan penerima dana sumbangan kampanye terbesar dibandingkan pasangan lain, dengan Rp1,57...
Tiga pasangan calon (paslon) Pilkada Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dipastikan mengikuti jalan sehat bersama warga, Ahad (18/10). Kegiatan ini bertujuan mensosialisasikan pilkada kepada warga di kawasan...
Tim advokasi pasangan calon walikota Airin Rachmi Diany-Benyamin Davnie menyayangkan pernyataan Bawaslu yang menyebut pasangan urut tiga tersebut lakukan kampanye terselubung. Temuan tersebut dinilai tak objektif...
Tiga pasangan calon walikota dan wakil walikota pada Pilkada Kota Tangerang Selatan (Tangsel) 2015 telah menyerahkan Laporan Penerimaan Sumbangan Dana Kampanye (LPSDK) pada hari terakhir pelaporan,...
Isu korupsi akan selalu dijadikan “senjata” untuk menyerang secara politik pasangan petahana (Airin-Benyamin) dalam kancah Pilkada Tangerang Selatan (Tangsel), 9 Desember mendatang. Selain isu korupsi, lawan-lawan...
Calon Walikota Tangsel, Airin Rachmi Diany mengatakan, telah berkomitmen bersama pasangannya Benyamin Davnie untuk tidak bersikap reaktif. sejak awal Airin telah menyadari selama masa kampanye, pastinya...
Badan Pengawan Pemilu (Bawaslu) mengingatkan pasangan calon Pilkada di daerah untuk tidak melakukan kampanye yang melanggar hukum, seperti melakukan kampanye bernada provokasi dan menghasut. Sebab, kampanye...